Breaking

Wednesday, March 6, 2013

Cara Membuat Website Dengan Mudah Dan Gratis

Cara Membuat Website Dengan Mudah Dan Gratis

caramembuatwebsitegrati

Buat Anda yang mungkin berkantong tipis atau bisa dibilang singkip (ups jangan tersinggung ya hehe ) saya akan mengajarkan anda bagaimana cara membuat website profesional tanpa mengeluarkan biaya apapun atau bisa dibilang GRATIS. (biasa aja kali nulis gratisnya ga usah di efek wkwk). Kebnyakan orang jika sudah mendengar kata gratis pasti langsung antusias dan pengen tau, saya bisa merasakan senyuman anda ketika membaca kata GRATIS ^_^
Selain gratis, disini saya juga akan memberitahu Anda bagaimana cara mendapatkan hadiah dari hosting yang saya rekomendasikan untuk anda.Persiapkan komputer dan modem Anda karena kita akan langsung praktek !

Dalam metode ini ada 3 hal yang harus anda siapkan terlebih dahulu, yaitu :

1. Hosting

2. Domain

3. Website

Baiklah mari kita mulai step by step


1. Mempersiapkan Hostingan Gratis Dan Berhadiah



Hosting yang saya rekomendasikan untuk anda ini mempunyai program yang menarik. Selain GRATIS,
Anda juga berkesempatan mendapatkan hadiah bila mengikuti program affiliasinya.
Dan yang paling spektakuler hosting ini berkapasitas 2GB dengan bandwidth 100GB.
Sungguuh benar-benar mantap untuk sebuah hosting gratisan.

Berikut langkah-langkah pendaftarannya :



  • Silahkan buka www.hostinger-indonesia.tkdibrowser Anda
  • Pilih tulisan Buat Akun yang berada dibawah form login sebelah kanan atas
  • Isilah form pendaftaran sesuka Anda
  • Setelah semua data telah terisi, klik tombol 'Buat Akun' maka Anda akan diminta untuk mengkonfirmasi akun Anda melalui link yang dikirim ke alamat email yang anda daftarkan.
  • Buka email anda, masuk ke inbox atau jika tidak ada coba periksa di spam
  • klik link verifikasi yang ada di dalam email Anda, nantinya akan keluar halaman yang memberitahukan bahwa proses verifikasi sudah selesai. Di halaman itu juga Anda dapat langsung membuat akun hostingnya
  • Isi form sesuai keinginan Anda dan jika semua data telah terisi klik 'buat'

setelah itu akan muncul
halaman yang menunjukkan status akun hosting Anda, catat Domain yang telah diberikan hosting. Nantinya akan digunakan dalam proses menghubungkan domain Anda ke hosting tersebut.
Selamat, sampai disini Anda telah berhasil membuat hosting tempat website Anda akan berteduh. sekarang Anda boleh mengambil nafas sejenak untuk menghilangkan lelah ^_^
Untuk Yang selanjutnya saya akan membahas tentang bagaimana mendapatkan domain yang mudah diingat dan GRATIS, tapi di postingan selanjutnya ya ^_^
untuk screenshootnya kemungkinan besok baru bisa saya upload soalnyaa saya lagi sibuk hehe,nantikan postingan selanjutnya ya ^_^